Bahan dan bumbu :
a. 2 ekor ikan belut
b. 3 siung bawang putih
c. 1 sendok the ketumbar
d. ½ sendok the air jeru k nipis
e. ½ sendok the jinten
f. garam dan gula secukupnya
g. minyak untuk menggoreng
Cara Membuat / Memasak :
- Bersihkan ikan belut, buang isi perutnya, ekor dan kepalanya juga dibuang
- Potong-potong menurut selera
- Haluskan bumbu-bumbu, kemudian remas-remaskan ke dalam irisan ikan belut dan tambahkan air jeruk nipis
- Biarkan 10 menit agra bumbunya meresap
- Goreng dengan minyak panas sampai matang
Latest Post
Home »
Aneka Macam Masakan Ikan
» Resep Masakan / Makanan Belut Goreng
Resep Masakan / Makanan Belut Goreng
Posted by Blogger on Jumat, 03 April 2009 | 00.18
Kirimkan Ini lewat EmailBlogThis!Bagikan ke XBerbagi ke FacebookBagikan ke Pinterest
Posted by
Blogger
at
00.18

Labels:
Aneka Macam Masakan Ikan
0 Comments